Struktur data
14.18Array (larik)
§ Set item data yang disusun secara baik menjadi rangkaian dan diacu atau ditunjuk oleh suatu identifier
§ Contoh : nilai = (56 42 89 65 48)
§ Item data individual dalam array bisa ditunjuk secara terpisah dengan menyatakan posisinya dalam array itu .
1. Nilai (1) menunjuk 56
2. Nulai (2) menunjuk 42
§ Bilangan yang ditunjuk dalam tanda kurung menandakan posisi item individual dalam array (subscript atau indeks)
§ Variabel bisa digunakan sebagai subscript misalnya nilai (1)
1. Jika (1) = 2 maka menunjuk ke nilai (2)
2. Jika (1) = 4 maka menunjuk ke nilai (4)
Array multi dimensi
§ Dimensi 1 dan 2
Penaganan array
§ Metode dasar penaganan array :
1. Mencari nilai terbesar
2. Mencari nilai terkecil
3. Menghitung nilai rata – rata
4. Menghitung nilai total
5. Menhitung jumlah dibawah rata – rata
§ Menyortir array
1. Bubble sort
2. Straight select sort
§ Mencari atau meneliti
rodiah@staff.gunadarma .ac.id
http:\\staffsite.gunadarma.ac.id\rodiah
download here :\\java.sun.com
J2SE, J2E , J2ME, JAVAFX
Cari akar kuadrat dari suatu bilangan bulat positif (akarnya bilangan bulat positif)
1. Baca y bilangan bulat positif
2. Nyatakan q = 0
3. Hitung p = q*q
4. Jika p = y maka q adalah akarnya, lalu berhenti
5. q + 1
6. kembali ke langkah 3
misal,
y = 4
q = 0
p = q*q = 0
p = y => 0 bukan 4 => p= 1*1 = 1 p = 2*2 = 4
p=y => 1 bukan 4 p = y => 4*4 stop
q +1 = 1+1 =2
y = 3
jika p>y maka q tidak punya akar , lalu berhenti
misal
y = 3
q = 0
p = 0
0 bukan 3
q = 0 +1 = 1 = > p= 1*1= 1 p= 2*2 = 4
1 bukan 3 4 bukan 3
q + 1= 2 4 > 3 => stop
java kompiler dan interpreter
editor = crimson , notepad ++ , jcreator
editor java => compile => interpreter
c:\\joko1.3\java\bin\ = patch dikontrol dari control panel
c:\javac.joko.java
PENDAHULUAN (JAVA)
Sejarah java
· dirilis tahun 1991 oleh perusahaan “sun microsystem”
· membentuk project “green” dengan tujuan tertentu
· java dibuat karena :
1. open source
2. multi platforms
(dapat berjalan dari : linux, windows, solaris sparc, solaris x86, MacOS,dll)
3. multi threads
- konsep pemrograman java
1. syntax dan semantic , statement loop, for , dll
2. UOP (object oriented programing)
3. Terdiri atas class
4. Memiliki package , IO, thread, swing , dsb
- Sifat pada program java
1. Case sensitive
2. Mengabaikan space kosong
3. Diawali dan diakhiri dengan {}
4. Setiap statement perintah diakhiri simbol (;)
Paket dalam java:
- J2SE (STANDAR EDITION) untuk aplikasi desktop
- J2EE (ENTERPRISE EDITION) contoh : web server, xml
- J2ME (MOBILE EDITION)
- JAVAFX, dsb
Editor yang dapat digunakan dalam java :
Untuk linux : editor VI
Windows : JE, Jcreator, Crimson Editor, Blue J, Real J, notepad ++
Susunan kode sumber (source code) dalam java
- Java ditulis sebagai file berekstension .txt java yang akan membentuk class, tdd :
a. Package
o Untuk mengelompokan class dalam java
o Package dapat terdiri dari 1 atau lebih sub package
o Bersifat optional
o Bentuk umum : package , subpackage1, subpackage 2
o Contoh : package org.apache.tomcat.corepackagenet.relief.data access
b. Import
o Untuk menunjukan suatu class menggunakan package jenis apa
o Contoh : import java.net.*
c. Class
Deklarasi class tdd :
1. Nama class
2. Main utama
3. Deklarasi variabel 2 method
Contoh :
{
public static void main (“String[]args”)
{
System.out.println(“1IA05keren”);
}
}
Penulisan variabel
Bentuk umum : tipe data nama variabel;
Variabel value;
Contoh : int A;
5;
Int x;
10;
Int y = x + 10
String nama = “bobo”;
System.out.println(x);
System.out.println(y);
System.out.println (nama);
STRUKTUR KONTROL
- Dibuat dengan tujuan agar eksekusi berubah ke pernyataan yang dibuat
- Beberapa struktur kontrol :
IF , suatu pernyataan jika dengan hanya statement bernilai true
Bentuk umum : IF (boolean expressions)
{statement;
}
IF – else
Bentuk umum : if (boolean expressions) bertipe data true or false
Else {statement 1;
Statement 2;
}
}
Contoh 1 :
public class lat ifelse
{
public static void main (String[]args)
{
Int nilai = 68
If ( nilai > 70)
System.out.println(“Anda Mendapat Nilai A”)
}
}
Contoh 2 :
public class lat if – else 2
{
Public static void main (String[]args)
{
Int nilai 2 = 68;
If (nilai > 60)
System.out.println(“B”);
else
System.out.println(“C”);
}
}
Contoh 3:
If (nilai > 60)
{
System.out.println(“B”);
System.out .println(“C”);
}
Else{
System.out.println(“D”);
}
0 komentar